Saturday, July 30, 2016

SERIAL KOMUNIKASI JAVA DAN ARDUINO

Berjumpa lagi di posting saya kali ini yang akan membuat sebuah program komunikasi antara PC/laptop dengan Mikrokontroler arduino, sistem kerja program ini adalah mengirim data serial dari PC/laptop keperangkat arduino dengan komunikasi serial, apa itu komunikasi serial ??,yaitu komunikasi yang mengirim data per-bit secara berurutan dan bergantian, komunikasi serial tersebut di bagi menjadi dua yaitu : 1. Synchronous serial adalah komunikasi...

Friday, July 29, 2016

MENGGUNAKAN CLASS BUFFEREDREADER PADA JAVA

Setelah posting kemarin mengenai pemrograman pada java untuk menampilkan variable sekarang saya akan melanjutkan program java ke tahap berikut nya, yaitu penggunaan input Keyboard dengan class BufferedReader , program ini bertujuan untuk mengambil input dari keyboard dengan mengetikan karakter dan program akan menampilkan karakter yang kita masukan, untuk program kali ini kita belum menggunakan GUI karena masih saya postingkan program sederhana...

Thursday, July 28, 2016

DASAR PEMROGRAMAN JAVA MENAMPILKAN VARIABLE DENGAN JAVA

kali ini saya akan berbagi tentang pemrograman java, posting kali ini akan mempelajari java dari program sederhana dan sekalian saya sambil belajar juga karena saya juga belum begitu expert menggunakan java masih 1% kayak nya ..heheh, program yang akan saya buat kali ini adalah menampilkan Variable dengan java , yang pertama sebelum membuat program ini adalah pc atau laptop sudah di instal java dengan benar karena kita akan mencompile dengan command...

Monday, July 25, 2016

CARA INSTAL ADB ANDROID WINDOWS MAC OS X DAN LINUX

Android adalah sistem operasi berbasis linux yang opensource dan merupakan sistem operasi yang sedang populer , kali ini saya akan membagikan cara instalasi ADB yaitu sistem komunikasi antara device android dengan PC atau laptop dengan tools ADB ini maka kita dapat mengeksekusi perintah ADB untuk mengendalikan dan membuka akses dari device android, tools ini sangat di perlukan untuk para Developer Aplikasi android ataupun Oprekers Android karena...

MEMBUAT JAM DIGITAL SINKRON WIFI DENGAN ESP8266

Kembali lagi saya akan membuat alat yang masih sekeluarga juga dengan arduino kenapa saya pake arduino ya karena katanya gampang di pelajari hehe.., jadi sistem kerja alat ini adalah mensinkronkan jam internet dengan koneksi wifi jadi jam kita tidak akan meleset seperti contoh apabila kita membuat jam digital menggunakan RTC (real time clock) jam kita akan bergeser di karenakan RTC memerlukan suply untuk penyimpanan data dan mengaktifkan clock pada...

Thursday, July 21, 2016

Membuat pembuang air banjir otomatis (waster water flooding)

Kali ini saya akan membagikan hasil kreasi saya, kira kira saya buat sekitar tahun 2013, ya itu suatu alat yang di gunakan untuk membuag genagan air yang meluap dan dapat di aplikasikan pada sungai, waduk, dan lain sebagai nya, alat ini berbasis otomatis yang di bangun di atas board arduino NG karena saya clone sendiri dengan ATMega 8 , namun jika mau membuat pada boar arduino lain juga bisa. pada dasar nya prinsip kerja alat ini adalah mendeteksi...

Aplikasi MAC OS X Panic Coda 2.5.9 Full Serial KEYGEN

Untuk pengguna MAC OS X kali ini saya akan membagikan aplikasi Panic Coda yaitu aplikasi untuk web development tools ini merupakan tools yang sangat simple dan sederhana karena sebuah client FTP, CSS editor, Sistem kontrol dan lain sebagainya sudah di tanamkan dalam aplikasi tersebut sehingga memungkinkan untuk mempermudah pekerjaan , untuk cara penginstalan aplikasi tersebut seperti biasa tinggal drag and drop maka aplikasi bisa di jalankan dan...